Olahraga golf yang katanya khusus untuk orang kaya dapat kamu nikmati di pulau Dewata. Harga
paket wisata Bali ke tempat permainan golf tidaklah mahal, apalagi pelayanan dan fasilitasnya terjamin. Sembari berolahraga, kamu bisa melepas kepenatan dengan menikmati pemandangan alam Bali yang masih hijau. Kamu juga bisa meluangkan sedikit waktu ke pantai di sekitarnya.
Fasilitas
Hotel yang disediakan di Rani selama 2 malam sudah lengkap dengan makanannya. Pelanggan diberikan kendaraan pribadi full AC yang nyaman untuk dikendarai. Terdapat menu seafood spesial satu kali selama liburan.
Jadwal
Kamu akan menikmati paket tour Bali untuk bermain golf di padang rumput hijau. Ada dua tempat yang tersedia, yaitu green fees dan caddies fees. Hari pertama guide akan menjemput anda di bandara untuk dibawa ke pantai Jimbaran Bali. Saatnya santap seafood yang lezat. Setelah itu silahkan check in hotel dan bebas melakukan aktivitas kamu.
Hari kedua baru akan dibawa ke lapangan golf Nirwana Bali. Ada 18 lubang bola di lapangan tersebut. Selesai bermain, kembali ke hotel untuk menikmati spa gratis. Kamu juga bisa menikmati BBG dinner atau belanja oleh-oleh pada malam harinya. Guide akan mengantarkan kamu ke tempat belanja yang bagus. Kamu pasti sangat lelah, bukan?
Hari ketiga akan dibawa ke lapangan golf Handura Kasiano dan klub golf di Bali. Panorama di lapangan golf ini sangat indah dengan udara sejuk perbukitan. Sama dengan lapangan Nirwana, Handura Kasiano juga memiliki 18 lubang bola. Selesai bermain golf, kamu bisa beristirahat sejenak di klub golf. Semua urusan sudah dibereskan oleh agen penyedia paket wisata Bali. Jadi, kamu tinggal menikmati hari saja.
Hari ketiga ini terakhir kali kamu berada di Bali karena harus check out dan kembali ke kota asal. Guide akan mengantar ke bandara Ngurah Rai untuk keberangkatan. Nah, sudah bisa membayangkan betapa nikmatnya menghabiskan liburan dengan bermain golf di Bali, bukan nuansa sejuk dan hijau yang jauh dari pekerjaan pasti membuat kamu merindukan paket tour Bali ini.
Artikel Terkait
wisata