Jangan pernah kamu sekali-kali memandang sebelah mata dan menganggap remeh kegiatan bermain pada anak-anak. Ketika anak anak bermain, banyak sekali pelajaran dan hal-hal positif lainnya yang dapat mereka pelajari. Hal tersebut tidak lepas juga dari peranan orang tuanya yang senantiasa harus menyempatkan diri meluangkan waktu bermain bersama mereka. Kemampuan motorik sel si kecil dapat terus dirangsang dengan sebuah kegiatan seperti permainan edukatif. Berikut beberapa jenis permainan gratis yang dapat membuat mereka cerdas:
Kegiatan ini cukup mudah untuk dilakukan, setiap orang tua hanya membutuhkan sebuah buku gambar yang berisi tokoh-tokoh kartun yang siap untuk diwarnai dengan cat warna atau pun crayon. Para ibu tidak perlu takut dengan warna yang akan mengotori baju mereka, percayakan semua pada
RINSO agar noda sepenuhnya dapat terangkat sehingga dapat kembali bersih seperti sedia kala.
Menyusun sebuah gambar yang terpisah atau biasa disebut puzzle ini mampu merangsang kecerdasan buah hati kamu. dengan memasangkan bagian-bagian gambar yang terpisah tersebut kecerdasannya akan terangsang melalui problem solving. Ketika tantangan puzzle yang kamu berikan telah mereka selesaikan, cobalah untuk mengulangnya sekali lagi agar kemampuan kognitifnya dapat terlatih secara optimal. Kognitif merupakan sebuah kemampuan memberikan rasional dan berfikir termasuk proses menilai, mengingat, persepsi, orientasi dan juga memperhatikan.
Permainan anak ini mirip seperti permainan bola basket tapi dengan alat sederhana yang dapat kamu lakukan didalam ataupun di luar sekitar rumah. Lakukan layaknya seperti olahraga basket dengan menyuruh si kecil memasukan bola pada keranjang, hal tersebut dapat melatih indera melihat buah hati kamu dan sportivitasnya.
Artikel Terkait
tips